Saturday, 6 November 2010
Browse » Home »
Your Award
» Your Award
Your Award
Tweet

PF Award adalah sebuah penghargaan dari blog Muhammad Adam Firdaus. Penghargaan ini khusus diberikan kepada sahabat bloggerku yang diantaranya memiliki blog-blog bagus. Dalam PF Award, terdapat dua award. Yaitu Platinum Award, dan Gold Award.
Adapun aturan mainnya adalah:
- Sering-seringlah mencantumkan link pada blog ini. Karena saya akan mengunjungi anda sebagai bentuk balasan.
- Nah, ketika pada kunjungan balik itu, saya akan melihat-lihat blog anda, apakah anda layak mendapatkan Gold, atau Platinum Award
- Adapun kriteria penilaiannya dapat dilihat pada tabel dibawah ini.
- Creative dinilai berdasarkan hasil akhir keseluruhan blog anda. Bagaimana anda memoles blog anda sedemikian rupa. Sehingga, kesan yang didapat adalah anda sangat kreatif.
- Layout Design adalah desain blog anda. Bagaimana anda menempatkan tampilan yang menarik, serta kemampuan anda menghias blog anda. (Catatan: Jangan membuat tampilan yang membuat mata jenuh. Itulah mengapa nilai kriteria ini saya tinggikan, karena bila tema posting anda cukup bagus, kunjungan anda mengalir terus setiap detik, namun dari segi tampilan anda tidak menarik, maka sangat disayangkan akan mengurangi nilai anda. Dan secara tidak langsung, proses loading blog anda akan masuk dalam kriteria ini.)
- Layout Theme atau tema latar. Kriteria ini dianggap perlu, karena dengan tema desain anda, diharapkan tidak terjadi salah tafsir dengan penilaian yang saya berikan. Sebagai contoh, ketika anda menyajikan dengan ala kadarnya. Saya kira layout anda belum dihias. Padahal anda memang sengaja membuat tampilan minimalist agar mata tidak jenuh melihat tampilan blog anda.
- Web Theme atau tema blog. Tidak terlalu tinggi, karena pada awalnya, tujuan membuat blog sebagai ungkapan isi hati seseorang di dunia maya. Namun pada perkembangannya, blog kini telah digunakan menjadi media informasi, media sharing, dan lain sebagainya. Jadi, tema blog anda tidak terlalu dipermasalahkan. Bebaskan isi hati anda.
- Posted adalah jumlah posting yang berhasil anda publikasikan.
- Post Theme atau tema posting. Tema posting anda bebas. Silahkan berkreasi sesuka hati.
- Post Display atau tampilan posting. Bila tampilan posting anda ternyata tidak rapi, dan kurang sedap dipandang mata, juga akan mengurangi nilai. (Catatan: Perhatikan juga padding, dan margin yang belum diatur. Sehingga tampilan posting anda nampak elegan)
- Rankings adalah peringkat blog anda. Biasanya dapat diketahui apabila anda memasang beberapa widget traffic pada blog anda.
- Visitors adalah jumlah pengunjung blog anda. Biasanya dapat diketahui apabila anda memasang beberapa widget traffic pada blog anda. (Catatan: Jika pengunjung anda banyak, namun tampilan blog anda tidak diseimbangkan, juga dapat mengurangi nilai. Dan sebaliknya, jika blog anda belum banyak diketahui orang, namun anda begitu estetis, itu juga akan mempengaruhi)
- Society adalah sosial anda dalam berinteraksi dengan blog lain. Jika anda aktif dalam link-link orang lain, kemudian rutin memberikan komentar, atau interaksi sosial lainnya, maka hal ini juga akan mempengaruhi total point anda.
- Bila anda berhasil mengumpulkan 12-22 point dari total cost hasil penilaian saya, maka anda akan mendapatkan penghargaan dari saya berupa Gold Award atas kreatifitas anda.
- Bila anda berhasil mengumpulkan score 23 point atau lebih dari total cost hasil penilaian saya, maka anda akan mendapatkan penghargaan dari saya berupa Platinum Award atas kreatifitas anda.
- Bila anda tidak mendapat pemberitahuan, lihatlah kembali ke blog ini apakah anda mendapatkan award dari saya. Paling tidak 2-3 minggu setiap bulannya akan ada blog-blog hebat bermunculan.
- Cantumkan saja URL blog anda, baik di kotak komentar, buku tamu, atau yang dapat diketahui oleh admin.
- Cantumkan saja blog anda setiap bulannya. Karena setiap bulannya, PF Award akan terus berganti-ganti award.
- Koleksilah award anda sebagai tali pengikat blog kita.
PF Award | |
---|---|
Your Blog | Cost |
Creative | 6 |
Layout Design | 5 |
Layout Theme | 3 |
Web Theme | 2 |
Posted | 1 |
Post Theme | 1 |
Post Display | 2 |
Rankings | 1 |
Visitors | 1 |
Society | 4 |
Jadi, saya ucapkan selamat berbenah, dan berkreasilah dengan hati, kembangkan blog anda, karena kreatifitas itu indah.
Salam Blogger Indonesia!
Daftar Penghargaan Bulan Ini:
Gold Awards List:
- http://kukuhcdh.blogspot.com/
- http://kisahpetualanganabunawas.blogspot.com/
- http://jaringanilmupengetahuan.blogspot.com/
- http://tridarmini.blogspot.com/
- http://sejarah-bangsa-kita.blogspot.com/
- http://www.militan.co.cc/
- http://monsteriklan.blogspot.com/
- http://www.womenandperspectives.com/
- http://divateguh.blogspot.com/
- http://thehappyfamilies.blogspot.com/
- http://bluesriders.blogspot.com/
- http://biemail.blogspot.com/
- http://www.ahmadikatu.com/
- http://cintapuguh.blogspot.com/
- http://ayamouri.blogspot.com/
- http://cderluck.blogspot.com/
- http://infoptckita.blogspot.com/
setelah tandai semua, tekan ctrl+c, lalu paste di blog anda
Platinum Awards List:
- http://brijakartaveteran.blogspot.com/
- http://distributoralwustho.blogspot.com/
- http://www.ferdinaen.com/
- http://zona-indonesia.net/
- http://www.muhammadbaitulalim.com/
- http://campiklanbaris.com/
- http://www.deddycamp.com/
- http://cintatips.blogspot.com/
- http://kutukomputer2.co.nr/
- http://www.ex-dot.blogspot.com/
- http://dimasanarky.blogspot.com/
- http://rahmabasel.blogspot.com/
- http://www.priagoenks.com/
- http://knalpotsember.blogspot.com/
- http://asrizalwahdanwilsa.blogspot.com/
- http://www.meriam-sijagur.com/
setelah tandai semua, tekan ctrl+c, lalu paste di blog anda
24 comments:
following on google, number 27, have a nice day friends
Hello my friend, thank you very much for your visit, happy new week with happiness and successes. Hugs Valter.
Ide manarik sob.
untuk menumbuhkann jiwa-jiwa kreatif dan inovatif di kalangan para blogger.
Salam Blogger.
Wahh mau donk Award-nya dipasang di Blog-ku...
Salam kenal ya. Aku tunggu kunjungan baliknya. Thanks.
sangat kreatif sahabat ...
sukses selalu
MAMPIR
nice blog..malawat dari malaysia :)
Kreatif amat Sob hhe... makasih atas kunjungannya... aku Follow ya sejarah bangsa.. follow balik ya Sob. thnx
Salam Kenal..... keren abizzz oeeeeiii tapi ada hadiah uangnya nggak ??? kalau nggak ada rasanya kurang seru nich.... itung-itung untuk dana pembinaan.
Hebat Bos... akan menambah semangat blogger pemula seperti saya.
ASSALAMULAIKUM JURAGAN..... GUE DUKUNG GAN... Untuk kasih Suport and kebahagiaan bagi pecinta Blogger... Berkunjung Balik Gan....
Wau Award lagi nich...hihihi bakalan nyanpe t4 Mieny gak yach....Award ke 13 nich kalo nyampe hihihi
mampir kesini sob, sambil liat2, salam kenal ya!
Ya... Terima kasih banyak atas dukungan anda sekalian...
Mudah-mudahan ide kreatif ini terus dijiwai oleh anak muda yah...
Sering-sering ya main kesininya...
Tunggu kunjungan balikku...
ooh sayang blogku tak sebagus blog ini sob
gan, kalo http://kukuhcdh.blogspot.com gimana ya?
Wah idenya bagus juga.. nih... sayng blog ane biasa aja.. hahahha padahal mo ikutan.. :)
Gold Award...benarkah aku mendapatkannya...
terimakasih kawan...ini adalah Award ku yang ke-13 dari kawan2 semua...terimakasih banyak...huaaaaaaa senangnya....makasih maksih
terima kasih atasawardnya..saya aka berusaha lebih baik lagi...link blog ini segera akan saya pasang...
salam hangat,
oya...bang admin nya,saya sudah copy kode award platinum nya...tapi kayanya gambar tertukar deh..saya ambil yang kode platinum tapi yang keluar gold...terima kasih
Bung Dimas, terima kasih atas koreksinya. Mohon maaf terjadi kesalahannya ya...
Itu sudah saya perbaiki...
Soalnya tadi malam ngantuk banget bro... Heheheheh...
kreatif banget nih kak..
thanks untuk awardnya
oh iya, sekalian saya pasang link blog ini ya kak
ane juga minta award dam
Post a Comment